Tag: Ekonomi

  • Pengelompokkan Kemajuan Kota Dengan Clustering Data

    Karena kesibukan yang ga ada abisnya akhir akhir ini, maka sudah lama saya tidak sempat mencari dan melihat perkembangan dataset yang tersedia bebas di Internet. Berawal dari keluhan beberapa mahasiswa bimbingan dan penghuni labo tentang kesulitan mencari data, maka saya kemarin mencoba browsing browsing, dan akhirnya saya menemukan gudang dataset Indonesia yang lumayan ok di…

  • Peta Ekonomi Indonesia menggunakan Data Kota Foursquare

    Di era “Data Everywhere” saat ini, kita bisa melakukan hal hal kreatif terkait dengan ketersediaan data untuk menunjang riset atau sekedar memenuhi rasa ingin tahu kita. Sebagai contoh, beberapa dari kita mungkin belum pernah berkunjung ke kota kota besar di dunia, sehingga kita tidak bisa membayangkan bagaimana kondisi keramaian di kota/negara tersebut. Bisa juga untuk…