Tag: riset

  • Rekap Aktivitas 2020, Menuju Rencana 2021

    Halo semua, mohon maaf kalo blog ini sangat jarang diupdate, ini berkaitan dengan kesibukan aktivitas sepanjang 2020 kemarin. Padahal banyak sekali cerita dan pembelajaran yang ingin disharing. Pandemi Covid-19 merubah semua jenis interaksi, penelitian, dan proyek yang saya lakukan. Ini termasuk peran saya memimpin salah satu direktorat pusat penelitian di kampus. Kesibukan di struktural tersebut,…

  • Tempat Nongkrong Baru di Lab. Big Data

    Mulai semester ini kelompok riset Social Computing and Big Data (SCBD)  mempunyai tempat “nongkrong” baru yaitu laboratorium riset. Ruangan yang dipakai adalah laboratorium Kelompok Keahlian (KK) yang bernama Collaborative Innovation Room (CIR) yang terletak di Gedung D, lantai dasar, Fakultas Ekonomi dan Bisnis. Sehari hari saya akan lebih banyak menghabiskan waktu di lab ini kalo…

  • Update Paper di Academia (Mei 2015)

    Sudah lama juga tempat penyimpanan paper ilmiah di situs academia tidak saya update.  Kalau tidak salah updatean terakhir di bulan september 2014. Dari september 2014 sampai mei 2015 ini, waktunya dihabiskan buat riset. Saat ini ada sekitar 10-12 riset yang sedang saya kerjakan bareng dengan mahasiswa, industri dan belum lagi riset disertasi yang cukup menyita banyak waktu, selain…

  • Sistem Komunikasi Peneliti dengan Konsep Jejaring Sosial

    Presentasi saya tentang ide sistem komunikasi peneliti dan litbang dengan menggunakan konsep jejaring sosial. Presentasi ini saya bawakan pada acara pertemuan “Jaringan Peneliti Jawa Barat” yang diselenggarakan oleh LPPM UNPAD Jejaring Sosial untuk Peneliti dan Litbang from Andry Alamsyah