Category: Olah Raga

  • Big Data Jalur Pelari

    Sebagai seorang yang tertarik dengan data dan menyukai lari, maka sering sekali muncul pertanyaan di kepala saya, jalur lari mana yang populer di lingkungan sekitar kita. Sebagai contoh di kota Bandung (dan kota kota lainnya juga), kita bisa mengamati daerah atau jalur mana yang menjadi favorit para pelari. Strava sebagai jejaring sosial para atlit profesional…

  • 9 Jam Berlari #TahuraTrailMarathon

    Setelah menuntaskan misi Virgin Full Marathon di Pocari Sweat Run Bandung tahun 2019 kemarin, saya mulai memikirkan bagaimana rasanya lari Full Marathon pada trek trail. Seperti diketahui lari trail karakternya sangat berbeda dengan trek jalan raya (road). Banyak faktor yang membuat trek trail jauh lebih berat, misal permukaan tanah ga rata, bahkan cenderung bervariasi seperti jalan…

  • Lari Trail di Hutan Cikole

    Cikole Forest Run diadakan pada akhir 2019 (tepatnya tanggal 8 Desember 2019). Lari 15K di tengah hutan ini adalah latihan pemanasan saya untuk ikut event lari trail Tahura Trail Run pada bulan januari 2020 yang mana kebetulan saya akan ambil kelas Full Marathon. Meskipun embel embel kelas 15K adalah Fun Run akan tetapi kalo dilihat elevasinya mengerikan…

  • Borobudur Marathon 2019

    Dari banyak event lari marathon di Indonesia, hanya sedikit yang bereputasi istimewa, salah satunya adalah Borobudur Marathon (BorMar), yang diadakan pada tanggal 17 november 2019. Saya dan Intan tentu tidak melewatkan kesempatan lari ini, padahal untuk mengikuti event ini peserta tidak cukup hanya bayar langsung bisa ikutan. BorMar adalah sedikit dari event lari Indonesia yang mengimplementasikan sistem…

  • Gimana Rasanya Menembus Jarak Full Marathon ?

    Salah satu ultimate goal pelari amatir atau pelari hore macam saya adalah mampukan kita menembus jarak sakral yaitu jarak marathon (42,195km). Ada pelari yang mampu mencapainya kurang dari 1 tahun, atau 2 tahun, atau lebih sejak awal melakukan hobi lari muncul, dan bahkan ada juga yang tidak berani mencoba menembus jarak tersebut. Pertama kali saya…

  • BNI UI Half Marathon 2019

    BNI-UI Half Marathon 2019 adalah ajang lari yang diadakan di area kampus Universitas Indonesia, Depok. Tahun 2019 ini adalah kali pertama saya ikutan lomba ini, saya ambil race Half Marathon (HM). Acara diadakan tanggal 7 Juli 2019, kebetulan saya juga pas ada acara workshop summer school machine learning seminggu kedepannya (tanggal 8-12 juli) di kampus…

  • Event Lari Harus Cepat – 80 mins to 10K

    Dari berbagai event lari yang biasanya kami (saya dan istri) ikuti, umumnya hanya berdasarkan perhitungan jarak saja. Misal event lari jarak 5km (5K), 10km (10K), 21,1km (Half Marathon / HM), ataupun 42,2km (Full Marathon / FM). Biasanya pula pada lomba lomba tersebut ditetapkan waktu maksimal untuk menyelesaikan lomba yang disebut sebagai Cut Off Time (COT),…

  • Tahura Trail 2019

    Tahura Trail Run adalah salah satu kegiatan lari yang terkenal di Indonesia, kegiatan ini dilaksanakan di area kawasan Taman Hutan Raya Dago Bandung. Gelaran tahunan ini berkelas internasional, dengan peserta datang dari berbagai manca negara. Lari trail adalah lari melalui jalan tanah (setapak, berbatu, yang penting bukan jalan aspal). Tahura Trail Run rute larinya melalui…

  • Bromo Marathon 2018

    [latepost] blog entry yang sangat sangat telat, karena event larinya sendiri pada tanggal 23 september 2018, tapi baru sempat dituliskan sekarang. Kami (saya dan istri) mendaftar di ajang lari Bromo Marathon 2018. Sebenernya kami iseng juga mendaftar di event ini, alasannya karena kami ketinggalan pendaftaran beberapa event lari besar di bulan bulan selanjutnya seperti 2XU, jakarta…

  • Lari 1000km di Tahun 2018

    Selama ini aktivitas lari (dan baru baru aja aktivitas bersepeda) selalu tercatat di aplikasi Strava. Pada akhir tahun 2018 ini, Strava membuat summary aktivitas berolahraga kita selama tahun 2018 dalam bentuk video. Tidak terasa ternyata selama setahun ini saya sudah berlari sejauh 1121km , selama 142 jam, atau kalau dihitung berlari sebanyak 121 hari selama…