Tag: big data

  • Peta Ekonomi Indonesia menggunakan Data Kota Foursquare

    Di era “Data Everywhere” saat ini, kita bisa melakukan hal hal kreatif terkait dengan ketersediaan data untuk menunjang riset atau sekedar memenuhi rasa ingin tahu kita. Sebagai contoh, beberapa dari kita mungkin belum pernah berkunjung ke kota kota besar di dunia, sehingga kita tidak bisa membayangkan bagaimana kondisi keramaian di kota/negara tersebut. Bisa juga untuk…

  • Tentang Grup Riset – Social Computing and Big Data

    Dalam sebuah aktivitas riset mempunyai grup riset itu sangat penting, terutama berguna sebagai sparring partner dalam berdiskusi  Di kampus kampus terkenal di dalam dan di luar negeri, grup riset biasanya dibuat dan diketuai oleh seorang profesor / peneliti senior yang didalamnya ada beberapa peneliti yunior / dosen yunior dan tentu saja mahasiswa. Membuat grup riset…

  • Video dan Materi Presentasi Big Data di Event #idBigData MeetUp #4

    Seperti saya beritakan pada entri blog sebelumnya, tentang event #idBigData MeetUp #4, Selasa 9 Juni 2015. Dari total 4 pembicara, saya menjadi salah satu dan satu satunya pembicara dari akademisi. Presentasi saya yang bercerita tentang pendekatan jejaring sosial pada Big Data mendapatkan respons yang sangat antusias, terbukti dari banyaknya pertanyaan di akhir sesi dan beberapa pemirsa…

  • Talk in Big Data and Social Network (idBigData MeetUp)

    Big Data menjadi topik hangat akhir akhir ini. Industri, akademis dan praktisi berusaha menggali potensi Big Data untuk kepentingan masing masing. Hal ini juga terjadi  di Indonesia. Big Data berangkat dari fenomena dan tantangan yang berbeda sehingga mengakibatkan perbedaan cara pandang dari masing masing disiplin ilmu untuk mendekati permasalahan ini. Hal ini juga mengakibatkan penelitian penelitian yang…

  • Menjadi Narasumber Workshop Big Data dan Cloud Computing di Kominfo

    Seminggu yang lalu saya mendapatkan email dari Kominfo (Kementrian Komunikasi dan Informasi) ke alamat email saya yang alternatif (bukan yang resmi) untuk menjadi narasumber dalam workshop “Big Data dan Cloud Computing: Peluang dan Tantangan Regulasi”. Berhubung ada rekan dosen satu ruangan yang aktif di kominfo, yaitu Bu Helni, maka saya tanya beliau apakah memberikan rekomendasi…

  • Kiamat untuk Statistik ?

    ‘Statistika dalam bahaya’, adalah kalimat pembuka yang cukup mengagetkan, ini karena perkembangan keilmuan data saat ini didominasi bukan oleh orang orang statistika, tapi justru dari orang orang ilmu komputer. Tantangan data modern (dalam jumlah besar, bentuk kompleks, perlu analisa cepat) dijawab oleh pendekatan ‘engineer’ dan bukan pendekatan matematika / statistika. Kalimat tersebut adalah kalimat pembuka dari…

  • Membuat Materi dan Mengajar Workshop ‘Data Monetization’

    Sekitar sebulan yang lalu salah satu dosen senior mengajak saya untuk membuat / merancang materi workshop mengenai ‘data monetization’ dengan peserta adalah para manajer suatu perusahaan besar di Indonesia selama 5 hari. Beliau adalah ahli di bidang model bisnis, nilai inovasi dan manajemen strategis Karena materi ini khusus mengenai data, maka saya diajak dengan alasan saya sudah melakukan riset…

  • ketika orang manajemen belajar ngoding ..

    ketika orang manajemen belajar ngoding .. (Insight dari acara workshop “Big Data for Business”) Hari ini FEB (Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Telkom bekerjasama dengan Solusi247 mengadakan workshop ‘Big Data for Business’ untuk dosen dan mahasiswa FEB. Sekitar 50-60 dosen dan mahasiswa antusias mengikuti acara seharian penuh ini. Acara ini diawali dengan sesi pertama kuliah umum dari Pak Beno (CEO Solusi247) mengenai Awareness Big…

  • Statistik vs Data Mining

    Selama bertahun tahun statistik merupakan alat bantu yang ‘handal’ bagi para ilmuwan. Statistik sudah ada sejak abad 19 dan berdasarkan formulasi dasar matematika untuk menguji generalisasi dari hipotesa ‘sedikit’ data sample terhadap populasi yang diteliti. Selama bertahun tahun pula statistik berhadapan dengan isu mengenai terlalu sedikitnya data yang tersedia, sehingga kita harus mampu mengambil kesimpulan…