Tag: konferensi

  • ICOICT 2019 (Paper Accepted)

    Dalam mendukung usaha meningkatkan publikasi Scopus seperti yang saya tulis dalam entry blog beberapa saat yang lalu , maka tim lab SCBD kembali mengirimkan publikasi ke event tahunan Konferensi ICOICT ke 7 tahun 2019 yang akan dilaksanakan di Kualalumpur , Malaysia.  Tahun ini adalah tahun ke 6 lab kami berpartisipasi, setelah tahun 2014, 2015, 2016, 2017, dan…

  • Osaka in a Few Days

    Pada setiap peringatan hari sumpah pemuda 28 Oktober, ForMind (Forum Peneliti Muda Indonesia) mengadakan kegiatan konferensi tahunan. Tahun lalu saya ikutan di Sorong – RajaAmpat. Sedangkan tahun ini acara diadakan di Osaka. Acaranya dinamakan JIISC (Japan – Indonesia International Scientific Conference), yang merupakan kerjasama ForMind dengan I4 (Ikatan Ilmuwan Indonesia Internasional), Universitas Indonesia, dan PPI…

  • Konferensi Big Data Indonesia dan IWBIS 2018

    Konferensi Big Data Indonesia (KBI) adalah salah satu kegiatan besar komunitas idBigData yang dilaksanakan rutin setahun sekali. KBI 2018 tahun ini dilaksanakan pada tanggal 12 dan 13 Mei 2018 di Balai Kartini Jakarta. Dalam kegiatan ini komunitas idBigData bekerja sama dengan Fasilkom Universitas Indonesia, sehingga pelaksanaannya dijadikan satu dengan gelaran akademis International Workshop on Big…

  • Ga Percaya Indonesia Cantik ? Datang Aja ke Raja Ampat

    Pada suatu kesempatan saya mengikuti konferensi ilmiah di kota Sorong, Papua Barat. Bersama rombongan dosen dosen muda yang mayoritas adalah dosen ITB. Konferensi di Papua merupakan hal yang spesial karena secara geografis lokasinya jauh, akan tetapi masyarakat lokal membutuhkan kegiatan akademis seperti workshop atau konferensi ilmiah seperti ini. Konferensi ini diadakan oleh Forum Peneliti Muda…

  • Konferensi 5th ICOICT 2017 di Malaka

    Entry blog ini adalah late post tentang konferensi ICOICT (International Conference on Information and Communication Technology) 2017 yang diadakan di Malaka, Malaysia,pada tanggal 17-19 Mei 2017. Penyelenggara konferensi ini adalah Universitas Telkom berkerja sama dengan Multimedia University Malaysia. Konferensi ICOICT 2017 ini adalah konferensi ke 5 dan tahun ini merupakan partisipasi saya yang ke 4 kalinya sejak…

  • Publikasi di Konferensi ICOICT dan ICST 2017

    Udah lama saya gak update kabar (entry blog) tentang penelitian dan publikasi dari saya atau tim lab saya. Malah saya tidak sempat menulis entry blog khusus mengenai perjalanan ke konferensi ICOICT di Malaka bulan Mei 2017 kemarin. Konferensi ICOICT 2017 ini adalah konferensi ke 5. Oh yah ICOICT 2017 ini adalah keikutsertaan saya yang ke…

  • Konferensi 4th InteliSys dan Jurnal Scopus

    Konferensi 4th InteliSys yang kami ikuti sudah selesai dilaksanakan pada tanggal 20-12 Agustus 201. InteliSys adalah singkatan dari Interational Conference on Advances in Intelligent Systems in BioInformatics, Chem-Informatics, Business Intelligence, Social Media and Cybernetics. Jadi topik utama konferensi ini adalahpada sistem cerdas untuk bidang bidang yang disebutkan diatas. Output dari konferensi ini adalah ARPN Journal…

  • Ikut Konferensi Matematika

    Hari ini saya berpartisipasi mempresentasikan hasil riset saya di International Conference Mathematics Pure, Applied, and Computation (ICOMPAC 2015) yang diadakan oleh ITS Surabaya. Konferensi ini sangat menarik karena pada dasarnya ilmu dasar saya waktu kuliah S1 dulu adalah matematika (walaupun skripsinya mengenai formulasi time series di statistik) dan sekarang memperdalam ilmu komputasi dengan aplikasi di…

  • Konferensi Big Data 2015

    Hari ini tanggal 1 desember 2015 di Universitas Telkom dimulai pelaksanaan Konferensi Big Data 2015 selama dua hari sampai besok. Konferensi ini terselenggara atas kerjasama komunitas idBigData dan Universitas Telkom. Konferensi ini adalah salah satu media untuk menunjukkan kondisi terkini tentang Big Data, yang diisi dengan perkembangan kemajuan di bidang penelitian, pengalaman, implementasi dan aplikasi…

  • Menuju ICOICT 2015 (Paper Accepted)

    Baru saja menerima kabar baik, 3 paper yang dari grup riset kami “Social Computing and Big Data” diterima untuk konferensi The 3rd International Conference on Information and Communication Technology . Ini adalah edisi kedua grup riset kami ikut berpartisipasi di ICOICT, tahun lalu 2 paper kami yang masuk ke ICOICT, sekarang 3 paper, jadi lumayan ada…